Ketua DPRK Minta Pemko Tambahkan Anggaran untuk Operasional Bantuan Masa Panik
Banda Aceh – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Kota (DPRK) Banda Aceh, Farid Nyak Umar, meminta pemerintah kota pada tahun depan agar menambah anggaran untuk kegiatan operasional bantuan masa panik ketika ada musibah atau bencana di wilayah Kota Banda Aceh. Hal